Misteri Panasnya Lembah Neraka

Foto: Lembah Neraka Versi Jepang







Noborebitsu - Di Jepang terdapat kawasan bernama Jigokudani, yang berarti Lembah Neraka. Seperti apa sih tempatnya?

Kawasan ini bernama Jogokudani, yang bila diartikan ke dalam bahasa Indonesia, Lembah Neraka.

Kawasan ini berada di Kota Noborebitsu, Pulau Hokkaido di Utara Jepang.

Kawasan ini pantas disebut lembah neraka karena banyak terdapat sumber air panas. Serta dari dalam tanah bisa keluar uap yang mengepul ke udara.

Suhu di sini bisa mencapai 100 derajat Celcius. Panas banget!

Meski musim dingin atau ditutupi salju, uap panas akan tetap keluar dari tanah.

Kawasan ini terbentuk dari letusan Gunung Kuttara 20.000 tahun lalu. Ledakan dasyat ini menghasilkan banyak lubang dan gua yang berisikan sumber air panas.

Biasanya pada musim dingin, para turis yang melancong ke Pulau Hokkaido akan menyempatkan diri berendam di kolam air panas ini. Tapi, kolam yang airnya tidak terlalu panas ya.

Menarik! Pada musim dingin banyak monyet salju yang turun dari gunung dan berendam di kolam.

Mereka cuek dengan keberadaan manusia. Mereka menghangatkan diri.

Para turis bisa berendam dengan para monyet. Tapi ingat jangan menyentuh dan memberi si monyet makanan ya!

About Blogger

Jakarta Sex and Mystery Magazine "JakartaBatavia Magz" - Enjoy and Relax here.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar :