Misteri Naga Sungai Mekong

Mitos Naga di Sungai Mekong

Nong Khai - Sungai Mekong mengalir membelah menjadi perbatasan di 3 negara Asia Tenggara. Inilah sungai yang besar nan lekat dengan mitos naga dan amat syahdu.

Mitos keberadaan naga di karenakan kemunculan fire ball yang dipercaya dikeluarkan oleh naga. Bola bercahaya ini kerap muncul di beberapa titik di Sungai Mekong

Bang Fai PyaLna atau naga fireball merupakan sebutan bagi bola api bercahaya itu. Fenomena ini biasanya paling banyak akan muncul di wilayah Pha Tang, Sangkom District, Provinsi Nong Khai.

Penampakan bola api yang muncul dari sungai ini sudah diteliti oleh para ahli dari dalam dan luar negeri. Namun, mereka masih menemukan jalan buntu darimana asal usul benda bercahaya itu.

Menurut perhitungan warga setempat, naga fire ball akan mulai kemunculannya hanya berkisar pada bulan September. Tak ayal, Provinsi Nongkai menjadi salah satu kota tujuan wisata dengan adanya fenomena itu.

Menurut perhitungan warga setempat, naga fire ball akan mulai kemunculannya hanya berkisar pada bulan September. Tak ayal, Provinsi Nongkai menjadi salah satu kota tujuan wisata dengan adanya fenomena itu.

About Blogger

Jakarta Sex and Mystery Magazine "JakartaBatavia Magz" - Enjoy and Relax here.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar :